Virtual Graduation SMASOH (19-20)

Wow, mungkin ini kata pertama yang terucap ketika berbicara virtual graduation. Sejak TK hingga saya selesai Sarjana, tidak pernah merasakan hal seperti ini, mungkin juga terjadi pada Anda sekalian. Saya pernah melihat bagaimana perkuliahan online di salah satu universitas swasta ternama di Indonesia. Namun dalam upacara sakral penuh makna, bernama WISUDA (graduation), tetaplah diselenggarakan secara […]